Banyak sekali fitur pada sistem operasi Android yang bisa memudahkan kita untuk multi-tasking. Tiap waktu terus diperbarui mengikuti perkembangan teknologi. Split Screen adalah fitur baru tersebut yang sangat membantu untuk multi-tasking.
Pasalnya, pada fitur tersebut kita bisa membuka dua aplikasi dalam satu layar, dan tentunya keduanya bisa di operasikan. Untuk dapat bisa menggunakan fitur Split Screen, pada sistem operasi Android harus versi Android 7.0 Nougat dan.
Split Screen di Xiaomi
- Pertama pilih salah satu aplikasi yang akan menjadi Split Screen, misalnya YouTube.
- Pada smartphone Xiaomi, tekan tombol Recent App.
- Kemudian tap Layar Split yang berada di pojok kiri atas, drag dan tahan aplikasi YouTube keatas.
- Sekarang cari aplikasi kedua yang akan menjadi Split Screen
Dengan begitu sekarang Anda bisa lebih produktif dalam multi-tasking. Masih banyak fitur lain yang ada di antarmuka MIUI. Selain itu jika tidak ada fitur tersebut, pastikan versi MIUI Anda sudah MIUI 9
Baca juga: