Kenapa Xiaomi Tidak Mendapatkan Settingan 4G? Ini Alasanya

0

Settingan 4G di HP Xiaomi saya kok hilang? yap seperti itulah banyak pertanyaan yang sering di lontarkan oleh user Xiaomi. hal ini jadi masalah klasik bagi user Xiaomi karena aturan dari Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)

Secara singkat saja.
TKDN adalah nilai persentase komponen produksi buatan indonesia yang menggunakan jaringan 4G LTE, komponen tersebut bukan cuma hardware, software bahkan tenaga kerja juga ikut di perhitungkan dalam aturan ini. Tujuan dari TKDN ini untuk mengurangi defisit perdagangan supaya mengurangi import yang berlebihan, dengan begitu setiap vendor harus memakai komponen, produk atau jasa dari dalam negri atau merakit dan menyisip kan sebgaian komponen dari indonesia dan bisa menambah lapangan pekerjaan bagi indonesia.

Karena Xiaomi tidak memenuhi persyaratan dari TKDN pemerintah meminta agar xiaomi menonaktifkan settingan 4G. di firmware global

Sebenar nya penjelasan di atas kurang sekali tapi kalau jabarkan semua sengat kompleks tidak akan selesai dengan waktu singkat atau jika ada yang kurang bisa komen di bawah nanti saya update di postingan ini

Jika kamu ingin tahu Update Aturan TKDN pada bulan oktober 2016 kamu bisa lihat disni  untuk skema vendor supaya memenuhi syarat bisa lihat di kompas dot com disini

Baca Juga : Perbedaan ROM Xiaomi MIUI Stable/Developer China, Global, Distributor dan Istilah lainnya

Semoga kedepannya aturan tersebut terus di update dan menjadi lebih baik buat vendor maupun bagi negara karena saat ini Dengan maraknya barang yang tidak resmi otomatis kualitas produk dan aftersales nya kurang. dan teknologi di indonesia berkembang

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here